Lowongan Kerja RS Petrokimia Gresik April 2015

LOWONGAN KERJA TERBARU buat warga gresik dan sekitar. Lihat juga informasi Lowongan PT Cheveron Mei 2015. Lowongan Hari ini adalah berkaitan dengan SMK , S1 dan D3 . Segera berikan lamaran anda jika cocokatau sesuai dengan posisi tersebut dengan deskripsi dan ketentuan sebagai berikut:

RUMAH SAKIT PETROKIMIA GRESIK
 
Rumah Sakit Petrokimia Gresik pada awal pendiriannya di tahun 1971 berupa Poliklinik Perusahaan yang menangani karyawan dan keluarga PT Petrokimia Gresik. Seiring dengan tingginya kebutuhan masyarakat Gresik akan fasilitas kesehatan yang baik dan terstandarisasi, mulai tahun 1992 status balai kesehatan PT Petrokimia Gresik berubah menjadi Rumah Sakit Petrokimia Gresik. Pelayanan kesehatan yang dilaksanakan berkembang dengan cakupan pasien masyarakat umum dan perusahaan di wilayah Gresik dan sekitarnya.

Pada 2004 Rumah Sakit Petrokimia Gresik berkembang menjadi perusahaan terbuka dengan mengusung PT PETRO GRAHA MEDIKA sebagai bentuk perseroan terbatas. Berdasarkan Akta Pendirian/Anggaran Dasar PT Petro Graha Medika sesuai Akta Notaris RATNASARI HARWANTI, S.H. No. 8 tanggal 7 April 2004, PT Petro Graha Medika resmi menjadi perusahaan mandiri, dengan kepemilikan saham : Yayasan Petrokimia Gresik, PT Graha Sarana Gresik, Koperasi PT Petrokimia Gresik (K3PG). Kami membutuhkan banyak karyawan diantaranya sebagai berikut:
 

Lowongan Kerja RS Petrokimia Gresik April 2015
Lowongan Kerja RS Petrokimia Gresik April 2015
  • LOWONGAN KERJA DOKTER UMUM
Persyaratan:
  1. IPK Min. 3,00 (Swasta) - 2,75 (Negeri)
  2. SUDAH LULUS INTERNSHIP
  3. BERSEDIA MEMILIKI SURAT IZIN PRAKTEK (SIP) di PT PGM
  4. MEMILIKI SERTIFIKAT ACLS/ ATLS
  5. PRIA / WANITA
  6. USIA Maks. 30 Thn
  7. TINGGI BADAN Min. 150 cm
  8. BERPENAMPILAN MENARIK
  9. DIUTAMAKAN YANG BERPENGALAMAN

  • LOWONGAN KERJA PERAWAT
Persyaratan:
  1. PENDIDIKAN SI DAN SUDAH LULUS PROFESI NERS
  2. IPK Min. 3,00 (Swasta) - 2,75 (Negeri)
  3. MEMILIKI SERTIFIKAT PPGD / BTCLS
  4. MEMILIKI SURAT TANDA REGISTER (STR)
  5. PRIA / WANITA
  6. USIA Maks. 30 Thn
  7. TINGGI BADAN Min. 150 cm
  8. BERPENAMPILAN MENARIK
  9. DIUTAMAKAN YANG BERPENGALAMAN

  • LOWONGAN KERJA ASISTEN APOTEKER
Persyaratan:
  1. PENDIDIKAN D3 FARMASI/ SMK FARMASI
  2. IPK Min. 3,00 (Swasta) - 2,75 (Negeri)
  3. PRIA / WANITA
  4. USIA Maks. 27 Thn (D3); Max. 24 Thn (SMK)
  5. TINGGI BADAN Min. 160 cm (Pria); Min. 155 cm (Wanita)
  6. BERPENAMPILAN MENARIK

  • LOWONGAN KERJA TERAPIS OKUPASI
Persyaratan:
  1. PENDIDIKAN D3 OKUPASI
  2. IPK Min. 3,00 (Swasta) - 2,75 (Negeri)
  3. PRIA / WANITA
  4. USIA Maks. 27 Thn
  5. TINGGI BADAN Min. 160 cm (Pria); Min. 155 cm (Wanita)
  6. BERPENAMPILAN MENARIK

  •   LOWONGAN KERJA AKUNTANSI
Persyaratan:
  1. PENDIDIKAN SI AKUNTANSI
  2. IPK Min. 3,00 (Swasta) - 2,75 (Negeri)
  3. PRIA / WANITA
  4. USIA Maks. 30 Thn
  5. TINGGI BADAN Min. 160 cm (Pria); Min. 155 cm (Wanita)
  6. BERPENAMPILAN MENARIK

Lamaran dikirimkan ke :

  • Via Email :
infojob.pgm@gmail.com

subjek ditulis : Lamaran Pekerjaan - Profesi yang dilamar - Pendidikan akhir.
contoh : Lamaran Pekerjaan - Perawat - S1/ D3 Keperawatan.


  • Via Pos :
Manajer SDM
PT PETRO GRAHA MEDIKA
Jl. Jendral Ahmad Yani 69 Gresik 61119

Up : Sdri. Gayatri W.


pada pojok kanan atas surat lamaran ditulis :
Lamaran Pekerjaan - Profesi yang dilamar - Pendidikan Akhir
contoh : Lamaran Pekerjaan - Perawat - S1/ D3 Keperawatan

Batas Akhir Lamaran : 30 April 2015

Sumber: www.rspetrokimiagresik.com

Semoga Informasi tersebut bisa membawa anda menuju jenjang karir yang lebih sukses dan lebih maju. Silahkan cari LOWONGAN KERJA TERBARU lainnya dibawah ini :

Related Posts

Subscribe Our Newsletter