
PT. INDOSPRING, TBK
Bergerak dalam bidang Industri otomotif, Seiring dengan perkembangan kebutuhan transportasi darat yang semakin pesat, demikian juga kebutuhan akan spring otomotif berteknologi tinggi. Dengan pengalaman Indospring selama lebih dari 35 tahun sebagai pemasuk pegas industri otomotif dunia, Anda berkesempatan meningkatkan karier dan mengembangkan diri bersama kami.
Membutuhkan Tenaga:
Operator Produksi
Persyaratan:
- Pria
- Pendidikan Terakhir SMK Teknik
- Usia dengan lulusan pendidikannya 2011 keatas.
Rekrutmen dan Seleksi Calon Karyawan dilaksanakan pada :
Hari : Selasa
Tanggal : 6 Mei 2014
Pukul : 08.00 s/d 12.00 WIB
Acara : Rekrutmen dan Seleksi
Tempat : UPTD BLK DISNAKER Gresik, Jl. Proklamasi Gang 4 Gresik.
Keterangan : Membawa surat lamaran, pas foto, dan cv, beserta pendukungnya dengan menunjukkan Kartu AK-I yang berlaku.
Alamat lamaran :
PT. Indospring Tbk.
Jl. Mayjen Sungkono No. 10 Kebomas
Batas Waktu: 6 Mei 2014
Semoga Informasi tersebut bisa membawa jenjang karir anda lebih sukses dan lebih maju :)
Silahkan cari lowongan kerja yang terbaru dibawah ini :