- INFORMASI BEASISWA BULAN DESEMBER 2020
Beasiswa Kuliah S1 di American University untuk Lulusan SMA/Sederajat
Penyelenggara: American University
Bentuk Beasiswa: Seluruh biaya studi di American University (termasuk biaya
perkuliahan, kamar/tempat tinggal dan akomodasi)
Deadline: 15 DESEMBER 2020
Info Selengkapnya: https://www.american.edu/admissions/first-year/special-academic-programs.cfm
Program Magang Bakti BCA Tahun 2020 untuk SMA/SMK, Diploma dan Sarjana
Penyelenggara: PT. Bank Central Asia Tbk
Penjelasan program: Peserta akan mendapatkan gaji selama masa magang dan
diakhir program akan mendapatkan sertifikat dan beasiswa berupa uang tunai
Deadline: 31 DESEMBER 2020
Info Selengkapnya: https://karir.bca.co.id/peluang-karir/magang-bakti/form-pendaftaran-umum/?posid=4448&lowid=4447
- INFORMASI BEASISWA BULAN JANUARI 2021
Beasiswa Kuliah S2 di Oxford University “Weidenfeld-Hoffmann Scholarships
and Leadership Programme”
Penyelenggara: University of Oxford bersama Weidenfeld-Hoffman Trust dan
Fondation Hoffman
Bentuk Beasiswa: Biaya perkuliahan 100% hingga masa studi selesai. Selain itu
disediakan juga hibah untuk tunjangan hidup (minimal £15,285)
Deadline: JANUARI 2021 (batas waktu pendaftaran bervariasi tergantung program
studi yang dipilih)
Info Selengkapnya: www.ox.ac.uk atau www.whtrust.org
Beasiswa S1 Kanada di University of Toronto FULL
Penyelenggara: University of Toronto
Bentuk Beasiswa: Biaya kuliah selama 4 tahun (tuition fees), uang buku, bantuan
tempat tinggal, biaya lain-lain
Deadline: 18 JANUARI 2021, namun pendaftar harus mendaftar online sebagai
mahasiswa di University of Toronto sebelum 14 Desember 2020.
Info Selengkapnya: www.ox.ac.uk atau www.whtrust.org
Beasiswa Eiffel 2021 untuk Kuliah S2 dan S3 di Prancis
Penyelenggara: Pemerintah Prancis
Bentuk Beasiswa: Tunjangan bulanan mulai dari 1181 s/d 1400 Euro, tiket pesawat
PP Indonesia – Prancis, bantuan tempat tinggal, asuransi, dll
Deadline: SEBELUM 8 JANUARI 2021
Info Selengkapnya: www.campusfrance.org/en/eiffel-scholarship-program-of-excellence
Summer School di Vienna Tahun 2021 untuk Mahasiswa S1 dan S2 – Fully Funded
Penyelenggara: Vienna Biocenter Summer School
Bentuk Beasiswa: Gratis akomodasi, tunjangan, asuransi, reimbursed tiket PP
Indonesia – Vienna
Pendaftaran: 31 JANUARI 2021
Info Selengkapnya: https://www.training.vbc.ac.at/summer-school/
Info Beasiswa Full 2020-2021 |
- INFORMASI BEASISWA BULAN FEBRUARI2021
Beasiswa Kuliah S1 – S2 di Belanda oleh Holland Scholarship
Penyelenggara: Kementerian Pendidikan, Budaya dan Ilmu Pengetahuan Belanda
bekerjasama dengan universitas riset dan universitas ilmu terapan di Belanda
Bentuk Beasiswa: Bantuan dana senilai € 5,000 (± Rp 87juta) yang diberikan satu
kali pada tahun pertama studi
Deadline: 1 FEBRUARI 2021 atau 1 MEI 2021
Info Selengkapnya: https://www.studyinholland.nl/finances/holland-scholarship
Beasiswa S2 Belanda 2021 oleh Maastricht University Fully Funded
Penyelenggara: Maastricht University
Bentuk beasiswa: Biaya perkuliahan, biaya hidup, asuransi kesehatan, dll
Deadline: 1 FEBRUARI 2021
Info Selengkapnya: https://www.maastrichtuniversity.nl/education/master
Bantuan Fulbright ETA – English Teaching Assistant untuk SMA/SMK/MA
Penyelenggara: American Indonesian Exchange Foundation (AMINEF)
Deskripsi Program: ETA merupakan warga negara Amerika Serikat lulusan S1/S2
penerima Beasiswa Fulbright dari Kementerian Luar Negeri Amerika Serikat untuk
membantu guru-guru bahasa Inggris di seluruh dunia, termasuk di Indonesia.
AMINEF akan mendanai sebagian besar biaya untuk membawa para ETA ke Indonesia
termasuk transportasi, asuransi dan biaya hidup per bulan.
Deadline Pengajuan Bantuan Fulbright ETA dari pihak sekolah: 1 FEBRUARI 2021
Info Selengkapnya: www.aminef.or.id
Post a Comment
Post a Comment